Tomohon,RedaksiManado.Com~Polres Tomohon melalui Unit Reaksi Cepat Totosik kembali mengamankan LP/Livan pria pelaku keributan di Kelurahan Matani Tiga Kecamatan Tomohon Tengah pada Selasa 16/6/2020.
Livan, warga Matani Dua,diamankan setelah tim totosik mendapatkan laporan bahwa ia (pelaku) sedang membuat keributan di jln.jaksa kelurahan Matani Tiga. Dengan cepat Tim langsung menuju tkp namun pelaku tak ditempat.
"Iya benar, saat kami ke tkp pelaku tidak berada di tempat, dan setelah melakukan penyisiran dan mendapat informasi kami langsung mengamankannya sekitar pukul 23.30 wita di rumah salah satu warga Matani Dua tanpa perlawanan," ujar Watung.
lanjutnya," Livan yang merupakan seoarang residivis, awalnya melakukan keributan dengan membunyikan knalpot racing sambil berteriak-teriak (bakuku) di depan Toko Sari Madu, selanjutnya pada saat melewati Mess Kejaksaan Negeri Tomohon di Jln. Tololiu Kel. Matani Tiga pelaku kembali melakukan keributan dengan membunyikan knalpot racing sambil berteriak-teriak (bakuku),"
"Salah satu Jaksa yang melihat pelaku keributan kemudian menegurnya. Pelaku yang merasa tidak terima ditegur, memutar balik kendaraan. Saat sampai di depan Mess Kejaksaan Negeri Tomohon, pelaku menendang pagar Mess lalu melompati pagar Mess dan selanjutnya menghampiri sembari mendorong-dorong Jaksa tersebut. Karena tidak diladeni, pelaku kemudian meninggalkan lokasi dengan menggunakan motor tersebut,"pungkasnya.
Kapolres melalui Paur Humas Polres, Aiptu Johny Rumagit didampingi Katim URC Totosik Polres Tomohon, Bripka Yanny Watung Sdb, membenarkan kejadian tersebut, Saat ini pelaku bersama kendaraan yang digunakan telah diamankan oleh URC Totosik ke Mapolsek Tomohon Tengah.**(Abd)
Kategori: hukrim
Penulis: EL
RedaksiManado.Com : Situs Media Online yang menyajikan berita secara umum baik Internasional, Nasional dan Khususnya di Sulawesi Utara
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
DPRD Tomohon
KPU
Penetapan Hasil Pilkada
FansPage
Entri yang Diunggulkan
Iklan KPU
Debat Publik Kedua
kunjungan 30 hari terakhir
Popular Posts
-
Tomohon ,Redaksimanado.com~Team Buser Sat Reserse Polres Tomohon berhasil menangkap terduga pelaku penikaman terhadap Powel Rampengan yang t...
-
Manado ,Redaksimanado.com~Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sulawesi Utara (Sulut), Voucke Lontaan menegaskan, Terry Wagiu adalah Ket...
-
TOMOHON, RMC – Tim Anti Bandit Polres Tomohon atau yang lebih dikenal dengan Tim Totosik yang di pimpin oleh Aipda Yanny Watung mengamankan...
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~Pemrintah Kota Tomohon dalam mengawali kerja setelah usai cuti b ersama Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah, mengge...
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~Walikota Tomohon Caroll J.A. Senduk, SH mengikuti rapat persiapan pelaksanaan Tomohon Internasional Flower Festi...
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~ Walikota Tomohon Caroll J.A. Senduk, SH, memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Pemerintah Kota Tomohon pada Selasa (...
-
Tomohon ,Redaksimanado.com~Nyawa manusia seakan tak berharga lagi. Dengan mudahnya dua terduga pelaku, pada Senin (15/7/24) Subuh mencabut n...
-
Tomohon ,Redaksimanado.com~Para pelaku judi Toto gelap( togel) di Kabupaten Minahasa seakan tak kunjung jera. Setelah pada November lalu ole...
-
Manado ,Redaksimanado.com~Kepolisian Daerah Sulawesi Utara (Polda Sulut) menerima kunjungan 151 Perwira Siswa (Pasis) peserta kuliah kerja/s...
-
Tomohon ,Redaksimanado.com~Ir.Miky Junita Linda Wenur, MAP (MJLW), yang akan dimajukan Partai Golkar pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) ...

Arsip Blog
- ► 2017 (5717)
- ► 2018 (3209)
- ► 2019 (2015)
- ▼ 2020 (1629)
- ► 2021 (365)
- ► 2022 (468)
- ► 2023 (147)
Recent Comments
Kategori
- Advertorial
- Agama
- Baku Kanal
- Bawaslu Tomohon
- berita utama
- Bitung
- Bolmong Raya
- Bupati Minahasa
- Hiburan
- hukrim
- Hukrim Tomohon
- iklan
- Internasional
- International
- Kesehatan
- Kota Manado
- KPU
- KPU Tomohon
- Kuliner
- Legislatif
- legislatif tomohon
- Minahasa
- Minahasa raya
- minsel
- Minut
- Mitra
- Nusa Utara
- Nusantara
- Olahraga
- Pariwisata
- Pemprov Sulut
- pen
- Pendidikan
- Peristiwa
- Persatuan Wartawan Indonesia
- Pilkada
- pilkada politikpemerintahan
- Pilkada Tomohon
- Politik Pemerintahan
- politikpemerintahan
- Polri
- Profil
- Provinsi Sulut
- raya
- ROR RD
- Sangihe
- Sulawesi Utara
- Sulut
- tech
- Tokoh
- Tokoh Peduli Pers
- Tomohon
- tomohon Minahasa
- Wakil Bupati Minahasa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar