MANADO, RMC - Peristiwa pengambilan Paksana Jenazah PDP oleh pihak keluarga di RS Pancaran Kasih yang disertai pembuatan Video untuk menyebarkan Hoax pada Senin (01/06) 2020 sekira pkl 16.50 memasuki tahapan baru setelah PDP tersebut dinyatakan Terkonfirmasi Positif Covid 19 setelah tes Swab PCRnya keluar hari ini
Dalam rilis Gugus Tugas Covid-19 Pemprov Sulut Sabtu malam (6/6),
disebutkan ada dua warga Sulut yang dinyatakan positif Covid-19 dan
sudah meninggal dunia.Salah satunya yakni kasus 469 atau kasus 78 hari ini, berjenis kelamin laki-laki usia 52
tahun asal Manado. Pasien tersebut sebelumnya berstatus PDP di salah
satu RS di Manado. Pasien tersebut juga diketahui sudah meninggal dunia 1
Juni lalu.
Saat dikonfirmasi apakah Kasus 469 tersebut adalah PDP yang
meninggal di RS Pancaran Kasih dan jenazahnya diambil paksa keluarga,
Juru Bicara Gugus Tugas Sulut dr Steaven Dandel, MPH membenarkan. “Iya
benar,” katanya.
Diketahui Jenazah diambil paksa oleh pihak keluarga dan dibawah kerumah kemudian dikebumikan tidak dengan protokol Covid-19 yakni menggunakan APD lengkap level 3 dengan alamat Kelurahan Ternate Baru, Kecamatan Singkil, berpotensi menjadikan cluster baru di kota Manado untuk menyebarkan virus yang belum ada obatnya ini sehingga harus secepat mungkin diantisipasi untuk kebaikan banyak orang. ***(Red)
Kategori: Peristiwa
Penulis: Redaksi Manado 2017
RedaksiManado.Com : Situs Media Online yang menyajikan berita secara umum baik Internasional, Nasional dan Khususnya di Sulawesi Utara
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
FansPage
kunjungan 30 hari terakhir
Entri yang Diunggulkan
Popular Posts
-
Minahasa ,Redaksimanado.com~Dugaan pelanggaran pemilu kembali mencuat di Kabupaten Minahasa, tepatnya di Desa Senduk, Kecamatan Tombariri. B...
-
Jakarta . Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo menyatakan bahwa dirinya memerintahkan Kapolda Sumatera Barat (Sumbar) Irjen. Po...
-
Minsel, RedaksiManado || Kampanye terakhir Pasangan Calon kepala daerah AGK-Deren yang terjadwal di Kecamatan Amurang, Kabupaten Minahasa ...
-
Jakarta - Forbes setiap tahunya telah merilis 50 daftar orang terkaya di Indonesia. Dalam daftar terbaru tahun 2022, nilai kekayaan konglome...
-
TOMOHON, RMC - Pemerintah Kota Tomohon dibawah pimpinan Walikota Caroll Senduk, terus berulah dengan melakukan pelanggaran peraturan perund...
-
RedaksiManado.Com~Tim Buru Sergap (Buser) Polres Tomohon, dipimpin Kasat Reskrim Polres Tomohon AKP Angga Maulana, S.I.K., S.H., M.H dan Kan...
-
TOMOHON, RMC - Walikota Tomohon Caroll Senduk bersama istri Jean D'Arc Karundeng yang 'dipaksakan' dilantik sebagai staf ahli wa...
-
RedaksiManado.Com - Pemerintah akan menerapkan tatanan normal baru bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) mulai 5 Juni 2020. Menteri Pendayagun...
-
SULUT, RedaksiManado.Com -- Drum band di Indonesia sebetulnya sudah banyak sekali penggemarnya namun dalam sejarah berdirinya, organisas...
Arsip Blog
- ► 2017 (5717)
- ► 2018 (3209)
- ► 2019 (2015)
-
▼
2020
(1630)
-
▼
Juni
(188)
-
▼
Jun 06
(11)
- Lolowang Pimpin Sosialisasi dan Rapat Pengusulan D...
- Maleo dan Resmob Tomohon Tangkap Terduga Percobaan...
- Pilkada Serentak 9 Desember 2020, Protokol Kesehat...
- Tim Maleo Polda Sulut Ciduk Pembuat Video "Hoax' R...
- Warga Jangan Panik, Pasien Positif ke-5 Asal Minse...
- Data Covid 19 Tomohon (6 Juni) Meningkatnya Transm...
- Bertambah 79 Kasus Baru, SULUT Kempat Terbanyak Se...
- PDP Yang Diambil Paksa Di RSPK Manado, Tes Swab PC...
- Tim CEKAL Polres Tomohon Amankan Dua Pemuda Pembua...
- Inilah Rincian 79 Kasus Baru Sulut (6 Juni), Terda...
- Terkait 'NEW NORMAL', Tetty : Minsel Masih Zona Ku...
-
▼
Jun 06
(11)
-
▼
Juni
(188)
- ► 2021 (365)
- ► 2022 (469)
- ► 2023 (149)
Recent Comments
Kategori
- Advertorial
- Agama
- Baku Kanal
- Bawaslu Tomohon
- berita utama
- Bitung
- Bolmong Raya
- Bupati Minahasa
- Hiburan
- hukrim
- Hukrim Tomohon
- iklan
- Internasional
- International
- Kesehatan
- Kota Manado
- KPU
- KPU Tomohon
- Kuliner
- Legislatif
- legislatif tomohon
- Minahasa
- Minahasa raya
- minsel
- Minut
- Mitra
- Nusa Utara
- Nusantara
- Olahraga
- Pariwisata
- pen
- Pendidikan
- Peristiwa
- Persatuan Wartawan Indonesia
- Pilkada
- pilkada politikpemerintahan
- Pilkada Tomohon
- Politik Pemerintahan
- politikpemerintahan
- Polri
- Profil
- Provinsi Sulut
- raya
- ROR RD
- Sangihe
- Sulawesi Utara
- tech
- Tokoh
- Tokoh Peduli Pers
- Tomohon
- tomohon Minahasa
- Wakil Bupati Minahasa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar