Anggota Polairud Polda Sulut melaksanakan giat patroli di kawasan wisata pantai moinit.
Minsel, RedaksiaManado.com -- Anggota Kepolisian Perairan dan Udara (Polairud) unit Kapal Polisi XV 205 BKO Minsel dibawah kendali langsung oleh Direktur Polairud Polda Sulut Kombespol Edward Indharmawan.E.C . S.IK,MH, melaksanakan giat pengamanan wisata pantai Moinit di desa Tawaang,Kecamatan Tenga, Kabupaten Minahasa Selatan.Minggu (8/03/20).
Direktur Polairud Polda Sulut Kombespol Edward Indharmawan.E.C . S.IK,MH, kepada media ini mengatakan giat ini dalam rangka program kerja Kapolri khususnya Dir Polairud Polda Sulut, untuk menjaga keamanan serta menjamin keselamatan masyarakat khususnya yang ada di pesisir pantai serta kawasan wisata pantai.
" Giat ini adalah bagian dari program kerja Kapolri, dimana kami berupaya menjaga keamanan wilayah laut sulawesi.Khusus untuk masyarakat pesisir pantai ataupun pengunjung tempat wisata pantai yang ada, kami senantiasa memberikan himbauan terkait Kamtibmas," Ujar Edward melalui Komandan Kapal XV 205 Polairud Polda Sulut Brigpol Maykel.Runtuwene.
Anggota Polairud berbincang-bincang dengan pengunjung wisata pantai sambari memberikan himbauan kamtibmas.
Menurutnya kegiatan patroli yang melibatkan anggota Polairud Polda sulut dan Polres Minsel tersebut dimaksudkan supaya masyarakat pesisir merasa terayomi dengan kehadiran Polisi terutama Polisi Perairan yang selalu siaga untuk mengantisipasi hal - hal yang mungkin terjadi mengingat akhir -akhir ini curah hujan tinggi melanda wilayah sulawesi utara.
(MSeventh)
Home
»
berita utama
»
minsel
» Ditpolairud Polda Sulut Laksanakan Giat Patroli Pengamanan Wisata Pantai Moinit
Kategori: berita utama minsel
Penulis: Seventh
RedaksiManado.Com : Situs Media Online yang menyajikan berita secara umum baik Internasional, Nasional dan Khususnya di Sulawesi Utara
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
FansPage
kunjungan 30 hari terakhir
Entri yang Diunggulkan
Popular Posts
-
Manado ,Redaksimanado.com~Tim Resmob Polda Sulut mengamankan 3 orang tersangka dalam kasus judi online toto gelap (Togel) di Kabupaten Minah...
-
TOMOHON, RMC - Pemerintah Kota Tomohon dibawah pimpinan Walikota Caroll Senduk, terus berulah dengan melakukan pelanggaran peraturan perund...
-
RedaksiManado.Com - Pemerintah akan menerapkan tatanan normal baru bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) mulai 5 Juni 2020. Menteri Pendayagun...
-
Manado ,Redaksimanado.com~Tim 2 Resmob Subdit III Jatanras Ditreskrimum Polda Sulawesi Utara mengamankan terduga pelaku Tindak Pidana Perdag...
-
RedaksiManado.Com~Tim Buru Sergap (Buser) Polres Tomohon, dipimpin Kasat Reskrim Polres Tomohon AKP Angga Maulana, S.I.K., S.H., M.H dan Kan...
-
S ITARO , RedaksiManado.Com -- Peringatan Hari Guru untuk Kabupaten Sitaro tahun ini, diputuskan di Pulau Tagulandang. Nah, untuk mens...
-
Stefan William REDAKSI MANADO.Com – JAKARTA. Stefan William Pemeran Boy Anak Jalanan RCTI adalah cowok muda ganteng, keren dan t...
-
SULUT, RedaksiManado.Com -- Drum band di Indonesia sebetulnya sudah banyak sekali penggemarnya namun dalam sejarah berdirinya, organisas...
Arsip Blog
- ► 2017 (5717)
- ► 2018 (3209)
- ► 2019 (2015)
- ▼ 2020 (1630)
- ► 2021 (365)
- ► 2022 (469)
- ► 2023 (149)
Recent Comments
Kategori
- Advertorial
- Agama
- Baku Kanal
- Bawaslu Tomohon
- berita utama
- Bitung
- Bolmong Raya
- Bupati Minahasa
- Hiburan
- hukrim
- Hukrim Tomohon
- iklan
- Internasional
- International
- Kesehatan
- Kota Manado
- KPU
- KPU Tomohon
- Kuliner
- Legislatif
- legislatif tomohon
- Minahasa
- Minahasa raya
- minsel
- Minut
- Mitra
- Nusa Utara
- Nusantara
- Olahraga
- Pariwisata
- pen
- Pendidikan
- Peristiwa
- Persatuan Wartawan Indonesia
- Pilkada
- pilkada politikpemerintahan
- Pilkada Tomohon
- Politik Pemerintahan
- politikpemerintahan
- Profil
- Provinsi Sulut
- raya
- ROR RD
- Sangihe
- Sulawesi Utara
- tech
- Tokoh
- Tokoh Peduli Pers
- Tomohon
- tomohon Minahasa
- Wakil Bupati Minahasa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar