MINSEL, RedaksiManado.Com - Wakil Bupati Minahasa Selatan ( MINSEL ) Franky Donny Wongkar, SH mewakili bupati Minsel CEP menghadiri Rapat Paripurna Istimewa dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 394 Kota Manado bertempat di gedung Serbaguna Kantor Walikota Manado, Jumat, (14/7/2017). Rapat dipimpin langsung oleh ketua DPRD Manado Noortje Van Bone
Hadir dalam kegiatan ini, Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey, SE, Unsur Forkopimda Sulut, Perwakilan BPK RI, Rektor Universitas Negeri dan Swasta se Sulut, Bupati/Walikota dan Wakil Bupati/Wakil Walikota serta Ketua DPRD se Sulut, Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat dan Undangan lainnya. Uskup Manado Mgr. Rolly Untu, MSC yang memimpin doa buka, dan Ketua Badan Pekerja Majelis Sinode GMIM Pdt HWB Sumakul yang memimpin doa umum.
Wali kota Manado Vicky Lumentut dalam sambutannya mengucapkan selamat kepada uskup Rolly atas tahbisan uskupnya. Ia lalu mengucapkan terima kasih kepada Gubernur Olly Dondokambey atas Manado yang menjadi tuan rumah harganas.
"Terima kasih kepada gubernur yang membantu mensuport , mendukung kerja Pemerintahan dalam melobi melobi ke kementerian kemaritiman untuk Bunaken menjadi pariwisata Kota Manado. Juga membantu kami mengatasi kemacetan Kota Manado dengan jalan Mapanget yang pararel dengan jalan Politeknik tembus monumen Adipura yang lebarnya.ucap Lumentut. di sambut tepuk tangan para hadirin undangan.
Sambutan Wali kota Manado pun berlanjut dengan berbagai program pembangunan dan capaian yang sudah ada dan yang sementara dan yang akan dilaksanakan.
Gubernur Olly dalam sambutan meminta kepada PemKot dan masyarakat untuk tidak berpuas diri. Karena menurut Olly Ada banyak program di depan mata yang tidak kalah menantang soal pembangunan kota baru, rumah sakit, kantor pemko baru yang nantinya akan dapat mengurai kemengura kota.
Tekan Olly semua ini Harus perlu kerja kperl dan kerja nyata Untuk mendukung nawacita," kata Olly. (VT)
Kategori: berita utama minsel
Penulis: Admin RMC
RedaksiManado.Com : Situs Media Online yang menyajikan berita secara umum baik Internasional, Nasional dan Khususnya di Sulawesi Utara
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
DPRD Tomohon
KPU
Penetapan Hasil Pilkada
FansPage
Entri yang Diunggulkan
Iklan KPU
Debat Publik Kedua
kunjungan 30 hari terakhir
Popular Posts
-
Tomohon ,Redaksimanado.com~Pelaku Pencurian dan Pembobol Anjungan Tunai Mandiri( ATM) yang sempat menggegerkan kota Tomohon pekan lalu, di k...
-
Manado ,Redaksimanado.com~Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sulawesi Utara (Sulut), Voucke Lontaan menegaskan, Terry Wagiu adalah Ket...
-
TOMOHON, RMC - Pelaksanaan Ibadah Paskah dan HUT Pemuda GMIM ke-96 tahun 2022 di stadion Babe Palar Kelurahan Walian Kecamatan Tomohon Selat...
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~Pemrintah Kota Tomohon dalam mengawali kerja setelah usai cuti b ersama Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah, mengge...
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~Walikota Tomohon Caroll J.A. Senduk, SH mengikuti rapat persiapan pelaksanaan Tomohon Internasional Flower Festi...
-
TOMOHON, RMC – Tim Anti Bandit Polres Tomohon atau yang lebih dikenal dengan Tim Totosik yang di pimpin oleh Aipda Yanny Watung mengamankan...
-
RedaksiManado.Com - Tim Indonesia untuk Piala Thomas dan Uber 2022 akhirnya resmi dibentuk. Marcus Fernaldi Gideon absen di kejuaraan terse...
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~ Walikota Tomohon Caroll J.A. Senduk, SH, memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Pemerintah Kota Tomohon pada Selasa (...
-
RedaksiManado.Com - Aktivitas tarik dana pada mesin Anjungan Tunai Mandiri (ATM) menjadi rutinitas yang sering kita lakukan dalam keseharia...
-
Tomohon ,Redaksimanado.com~Nyawa manusia seakan tak berharga lagi. Dengan mudahnya dua terduga pelaku, pada Senin (15/7/24) Subuh mencabut n...

Arsip Blog
-
▼
2017
(5717)
-
▼
Juli
(399)
-
▼
Jul 14
(20)
- Uskup Benedictus Janji Undang Tamu Luar Negeri di ...
- Daftar Pemenang Pemilihan Nyong-Nona Manado 2017
- Ketua GAMKI Sulut Minta Pemuda Gereja Kembangkan K...
- "Cerdas Itu Tidak Korupsi, Tidak Pungli", Pejabat ...
- Sembilan Hakim Gelar Rapat Tertutup Pemilihan Ketu...
- Gubernur: Peran Dharma Wanita Sangat Penting Bagi ...
- Raker di DPR, PPATK Ungkapp Aliran Dana e-KTP ke 2...
- Kodim 1302 Minahasa Laksanakan Pembentukkan Karakt...
- Perppu Terbit, Kominfo Awasi Aktivitas Ormas di Du...
- JWS Turun ke Selokan, Untuk Pastikan Pengerjaan Pr...
- Wagub Kandouw Terima Piagam Atas Diraihnya Opini WTP
- Semester I 2017, Polres Minut Selesaikan 30 Kasus ...
- Sekot Lolowang Perjelas Fungsi Dari Sekdis, Sekcam...
- Sumendap Sayangkan Pemberitaan Tanpa Konfirmasi, A...
- Kabar Terbaru Kasus Mobil Goyang Politikus PKS
- Paripurna Ranperda Pemekaran Kelurahan, Wali Kota ...
- Walikota Hadiri Serah Terima Pemagang Akademi Logi...
- Kota Manado Semakin Maju di HUT ke - 394, GSVL : ...
- 5 Orang Komplotan Curanmor asal Kali Pineleng Dibe...
- Wakili Bupati CEP, Wongkar Hadiri HUT Kota Manado ...
-
▼
Jul 14
(20)
-
▼
Juli
(399)
- ► 2018 (3209)
- ► 2019 (2015)
- ► 2020 (1629)
- ► 2021 (365)
- ► 2022 (468)
- ► 2023 (147)
Recent Comments
Kategori
- Advertorial
- Agama
- Baku Kanal
- Bawaslu Tomohon
- berita utama
- Bitung
- Bolmong Raya
- Bupati Minahasa
- Hiburan
- hukrim
- Hukrim Tomohon
- iklan
- Internasional
- International
- Kesehatan
- Kota Manado
- KPU
- KPU Tomohon
- Kuliner
- Legislatif
- legislatif tomohon
- Minahasa
- Minahasa raya
- minsel
- Minut
- Mitra
- Nusa Utara
- Nusantara
- Olahraga
- Pariwisata
- Pemprov Sulut
- pen
- Pendidikan
- Peristiwa
- Persatuan Wartawan Indonesia
- Pilkada
- pilkada politikpemerintahan
- Pilkada Tomohon
- Politik Pemerintahan
- politikpemerintahan
- Polri
- Profil
- Provinsi Sulut
- raya
- ROR RD
- Sangihe
- Sulawesi Utara
- Sulut
- tech
- Tokoh
- Tokoh Peduli Pers
- Tomohon
- tomohon Minahasa
- Wakil Bupati Minahasa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar