TOMOHON, RedaksiManado.Com ~ Pasangan selebritis Asmirandah dan Jonas Rivanno Berkunjung ke Pemkot Tomohon. Kedua pasangan selebritis ini berkesempatan menghadiri acara acara Launching Pembayaran Gaji Tenaga Kontrak di Lingkup Pemerintah Kota Tomohon melalui Bank Sulut Dan Kepesertaan Pada Jaminan Sosial Nasional yang bertempat di Kantor Walikota Tomohon.
Kedatangan pasangan selebritis ini kemudia hadir dalam ibadah bersama lingkup pemerintah kota tomohon di Aula Lt. 3 Kantor Walikota Tomohon. Pada kesempatan tersebut Asmirandah sebelum memberi kesaksian menyampaikan bahwa dia dan suami (Jonas Rivanno) mengucapkan banyak terima kasih karena telah diperkenankan hadir dan dapat beribadah bersama-sama dengan para ASN di Lingkup PemerintahKota Tomohon.
Asmiranadah dalam kesaksiannya mengatakan bahwa Saya bersyukur karena penyertahan Tuhan dalam hidup kami. Bagi saya pribadi mengikuti Kristus adalah pilihan karena saya baru mengenal Kristus, saya bukan orang percaya sejak lahir.
“Tetapi Tuhan Yesus yang telah memilih saya. Dan saudara ketika saya mengikuti Kristus saya langsung di perhadapan dengan masalah di depan. Tetapi Puji Tuhan, karena dengan masalah itu saya mengerti penyertaan Tuhan dalam hidupku.Kalau saya mengikuti Kristus karena orang lain, suami atau siapapun dia, ujung-ujungnya saya akan menjadi kecewa. Tetapi Puji yang Tuhan Roh Kudus yang telah menuntung saya dan Yesus sendiri telah memperlihatkan kepadaku siapa Dia sebenar-Nya.” Ungkap Asmirandah
“Ketika kami menikah selama 1 bulan, sempat ada orang yang bilang bahkan peramal yang mengatakan kalau pernikahan kami hanya 3 bulan saja, habis itu kami bercerai. Puji Tuhan kami tetap dipersatukan oleh Tuhan sampai sekarang, dan ketika saya menjadi pengikut Kristus mungkin ada orang yang mengutuk saya, tetapi saya percaya Tuhan sanggup mengubah kutuk menjadi berkat. Firman Tuhan berkata Kalau saya tidak menyimpang kekanan maupun kekiri maka Tuhan akan mengangkat saya menjadi kepala bukan ekor, saya akan terus naik dan tidak turun.” Tambahnya.
Ada hal yang menarik saat berlangsungnya ibadah ini yaitu salah satu tenaga kontrak di pemkot Tomohon menggungkapkan kami sangat berterima kasih kedua pasangan selebritis ini dan menceritakan kesaksiannya. “Kami sangat terberkati dalam ibadah ini dan ketika mendengarkan kesaksian dari pasangan selebriti Asmirandah dan Jonas Rivanno, kami diberikan penguatan Iman dan Percaya bahwa Tuhan Yesus adalah Sumber segala berkat buat orang yang percaya kepadaNya.” ungkapnya.
Hadir dalam ibadah ini Wakil Walikota Tomohon Syerly A. Sompotan didampingi Sekretaris Daerah Ir H.V. Lolowang, M.Sc serta seluruh jajaran pemerintah kota Tomohon. [Abd]
Kategori: berita utama Tomohon
Penulis: Admin RMC
RedaksiManado.Com : Situs Media Online yang menyajikan berita secara umum baik Internasional, Nasional dan Khususnya di Sulawesi Utara
FansPage
kunjungan 30 hari terakhir
Entri yang Diunggulkan
Popular Posts
-
Minahasa ,Redaksimanado.com~Dugaan pelanggaran pemilu kembali mencuat di Kabupaten Minahasa, tepatnya di Desa Senduk, Kecamatan Tombariri. B...
-
Jakarta . Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo menyatakan bahwa dirinya memerintahkan Kapolda Sumatera Barat (Sumbar) Irjen. Po...
-
Minsel, RedaksiManado || Kampanye terakhir Pasangan Calon kepala daerah AGK-Deren yang terjadwal di Kecamatan Amurang, Kabupaten Minahasa ...
-
RedaksiManado.Com - Pemerintah akan menerapkan tatanan normal baru bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) mulai 5 Juni 2020. Menteri Pendayagun...
-
TOMOHON, RMC - Pemerintah Kota Tomohon dibawah pimpinan Walikota Caroll Senduk, terus berulah dengan melakukan pelanggaran peraturan perund...
-
RedaksiManado.Com~Tim Buru Sergap (Buser) Polres Tomohon, dipimpin Kasat Reskrim Polres Tomohon AKP Angga Maulana, S.I.K., S.H., M.H dan Kan...
-
Jakarta - Forbes setiap tahunya telah merilis 50 daftar orang terkaya di Indonesia. Dalam daftar terbaru tahun 2022, nilai kekayaan konglome...
-
SULUT, RedaksiManado.Com -- Drum band di Indonesia sebetulnya sudah banyak sekali penggemarnya namun dalam sejarah berdirinya, organisas...
-
S ITARO , RedaksiManado.Com -- Peringatan Hari Guru untuk Kabupaten Sitaro tahun ini, diputuskan di Pulau Tagulandang. Nah, untuk mens...
Arsip Blog
-
▼
2017
(5717)
-
▼
Maret
(742)
-
▼
Mar 03
(49)
- Anggarkan 5 Miliar, Dinas Koperasi UKM Dan Tenaga ...
- Artis Ibukota Hadiri Ibadah Pemkot Manado
- Terobosan Baru Pemkot Tomohon Untuk Kesejahtraan T...
- Menkeu Sindir Krisis Kepemimpinan Kepala Daerah
- Pelantikan BKSAUA, Biro Kesra Sulut Ajak Kerukunan...
- Biro Umum Adakan Mobnas Untuk Gub Dan Wagub, Komis...
- DPRD Tomohon Mensahkan Perubahan Perda Pajak Daera...
- Komitmen PT. PGE Terhadap Masyarakat Sekitar Tak T...
- Pemkot tak Mampu, Akhirnya Polda Endus Galian C Il...
- SWM Minta Pejabat Yang Baru Dilantik Tingkatkan Ki...
- Lomban Resmikan Gedung Rawat Inap Kelas 3 RSUD Bitung
- 2 Minggu, Longsor Jalan Tompaso Baru - Modoinding ...
- Pemkab Bolmong Dukung Pembangunan Terminal Khusus
- Tetty Paruntu Hadiri Rakornas Percepatan Program P...
- KPU Minahasa Tetapkan Lima Desa Percontohan Pemuta...
- Kabupaten Boltim Terima Bantuan 225 Ton Pupuk Gratis
- Penantang Avanza Segera Meluncur, Ini Strategi Mit...
- Rakorev Pencapaian RPJMD Dibuka Mamangkey
- Kadis Pendidikan Minta Siswa-Siswa Jangan Terlibat...
- Sri Mulyani Bongkar Bukti Tak Efektifnya Dana Desa...
- Rombongan Raja Salman di Bali Gunakan 200 Alphard ...
- Pemkot Seriusi UMKM, Souvenir Khas Manado Dilirik
- Tanya Putusan Banding, Jessica Wongso Menangis: Sa...
- Tangkere: Guru Harus Tingkatkan Kedisiplinan Dalam...
- 75 Miliar Pembangunan Infrastrukrur Jalan-Jembatan...
- Genjot Pembangunan Daerah dgn sinergitas antar SKPD
- OD-SK Sampaikan SPT Tahunan, Wujutkan Keteladanan ...
- Deprov Beri Apresiasi Pembubarkan 2508 Koperasi di...
- Peredaran Uang Palsu Terjadi Di Minahasa, Warga Di...
- Usiamu ketika ciuman pertama tentukan kesetiaan di...
- Si Jago Merah Lahap 22 Kios Rumah Pusat Kota Bitung
- Komisi I DPRD Tomohon Kunjungi Kecamatan Tomohon B...
- Dinas Pertanian Bolmong Tambah Cetak 1,000 Ha Sawa...
- Ny. Rita Mantiri-Tangkudung, Sambut Tim Penilai Lo...
- BKKBN KUMPUL PEMBINA REMAJA SE-SULUT
- Pemkot Bitung Bebaskan Warga Kurang Mampu Dari Pa...
- 35 Mendaftar, Pansel MK Cek Integritas Calon, Ker...
- 3 Perhatian "EMAS" Untuk ASN dan Tenaga Kontrak Di...
- Kasus E-KTP Seret Nama Besar, Siap-siap Terjadi Gu...
- Cara Ahok Berterima Kasih kepada "Pasukan Biru" da...
- Pemkab Minsel Buka Pendaftaran "Seleksi Jabatan" 1...
- KPKNL Barsama Pemkab Sangihe Tertibkan Aset
- Tak Lupakan Leluhur, Walikota Manado Tata Kubur Ke...
- Ibadah Pemkot Tomohon Kedatangan Tamu Istimewa
- Bentuk Perhatian Tatong, Sangadi dan Perangkat Des...
- Landjar Akan Jadikan "Kilapang" Maskot Boltim
- Wujutkan Keteladanan Pemimpin, JFE Sampaikan SPT T...
- Wawali SAS Hadiri Ibadah Syukur 5th Anniversary GB...
- Tokoh Lintas Agama Minta Raja Salman Ikut Menjaga ...
-
▼
Mar 03
(49)
-
▼
Maret
(742)
- ► 2018 (3209)
- ► 2019 (2015)
- ► 2020 (1630)
- ► 2021 (365)
- ► 2022 (469)
- ► 2023 (149)
Recent Comments
Kategori
- Advertorial
- Agama
- Baku Kanal
- Bawaslu Tomohon
- berita utama
- Bitung
- Bolmong Raya
- Bupati Minahasa
- Hiburan
- hukrim
- Hukrim Tomohon
- iklan
- Internasional
- International
- Kesehatan
- Kota Manado
- KPU
- KPU Tomohon
- Kuliner
- Legislatif
- legislatif tomohon
- Minahasa
- Minahasa raya
- minsel
- Minut
- Mitra
- Nusa Utara
- Nusantara
- Olahraga
- Pariwisata
- pen
- Pendidikan
- Peristiwa
- Persatuan Wartawan Indonesia
- Pilkada
- pilkada politikpemerintahan
- Pilkada Tomohon
- Politik Pemerintahan
- politikpemerintahan
- Polri
- Profil
- Provinsi Sulut
- raya
- ROR RD
- Sangihe
- Sulawesi Utara
- tech
- Tokoh
- Tokoh Peduli Pers
- Tomohon
- tomohon Minahasa
- Wakil Bupati Minahasa