RedaksiManado.Com -- Presiden Filipina, Rodrigo Duterte, ingin perampok dan pemerkosa masuk dalam daftar pelaku tindak kriminal keji sehingga dapat dijatuhi hukuman mati.Pernyataan ini dilontarkan oleh Duterte saat bertemu dengan Ketua Dewan Perwakilan Filipina, Pantaleon Alvarez, pada Selasa (7/3) malam.
Dalam pertemuan itu, Duterte menyampaikan apresiasinya kepada parlemen karena memuluskan permintaannya untuk memberlakukan kembali hukuman mati bagi pengedar narkoba, yang kini sudah memasuki tahap akhir peninjauan.
"Dia senang dan menyampaikan terima kasih karena hukuman mati bagi pengedar narkoba akan disetujui. Dia berharap perampok dan pemerkosa juga dapat dimasukkan, terutama pelaku pemerkosaan beserta pembunuhan dan terhadap anak," tutur Alvarez kepada Inquirer.
Alvarez sebagai tokoh yang dekat dengan Duterte, mengaku secara pribadi mendukung keinginan sang presiden. Namun, katanya, semuanya harus dibicarakan kembali. "Saya mengatakan, perampok dan pemerkosa bisa dimasukkan. Namun, pembicaraan ini harus dibawa ke tingkat komite. Kita dapat membicarakannya di sana," katanya.
Alvarez mengatakan, jika memang disetujui, proses itu pun akan memakan waktu lama. Pemberlakuan hukuman mati bagi pengedar narkoba saja hingga saat ini baru sampai ke tingkat Senat.Meskipun menuai kontroversi, pemerintah Filipina terus menekankan bahwa pemberlakuan hukuman mati ini akan dilakukan dengan sangat hati-hati.
Hukuman mati nantinya hanya dapat dijatuhkan pada warga dengan rentang usia 18-70 tahun. Eksekusi akan dilakukan dengan metode gantung, tembakan, atau suntik mati.(has)
Kategori: berita utama
Penulis: Admin RMC
RedaksiManado.Com : Situs Media Online yang menyajikan berita secara umum baik Internasional, Nasional dan Khususnya di Sulawesi Utara
DPRD Tomohon
KPU
Penetapan Hasil Pilkada
FansPage
Entri yang Diunggulkan
Iklan KPU
Debat Publik Kedua
kunjungan 30 hari terakhir
Popular Posts
-
Tomohon ,Redaksimanado.com~Team Buser Sat Reserse Polres Tomohon berhasil menangkap terduga pelaku penikaman terhadap Powel Rampengan yang t...
-
Manado ,Redaksimanado.com~Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sulawesi Utara (Sulut), Voucke Lontaan menegaskan, Terry Wagiu adalah Ket...
-
TOMOHON, RMC – Tim Anti Bandit Polres Tomohon atau yang lebih dikenal dengan Tim Totosik yang di pimpin oleh Aipda Yanny Watung mengamankan...
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~Pemrintah Kota Tomohon dalam mengawali kerja setelah usai cuti b ersama Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah, mengge...
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~Walikota Tomohon Caroll J.A. Senduk, SH mengikuti rapat persiapan pelaksanaan Tomohon Internasional Flower Festi...
-
Tomohon ,RedaksiManado.Com~ Walikota Tomohon Caroll J.A. Senduk, SH, memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Pemerintah Kota Tomohon pada Selasa (...
-
Tomohon ,Redaksimanado.com~Nyawa manusia seakan tak berharga lagi. Dengan mudahnya dua terduga pelaku, pada Senin (15/7/24) Subuh mencabut n...
-
Tomohon ,Redaksimanado.com~Para pelaku judi Toto gelap( togel) di Kabupaten Minahasa seakan tak kunjung jera. Setelah pada November lalu ole...
-
Manado ,Redaksimanado.com~Kepolisian Daerah Sulawesi Utara (Polda Sulut) menerima kunjungan 151 Perwira Siswa (Pasis) peserta kuliah kerja/s...
-
Tomohon ,Redaksimanado.com~Ir.Miky Junita Linda Wenur, MAP (MJLW), yang akan dimajukan Partai Golkar pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) ...

Arsip Blog
-
▼
2017
(5717)
-
▼
Maret
(742)
-
▼
Mar 08
(34)
- Kendaraan Pelayanan Mobile Disdukcapil Minahasa Be...
- 3 Fraksi Setuju, 2 Tak Beri Tanggapan, Paripurna T...
- Warga Paslaten Ditemukan Tergantung Di Sabuah Perk...
- Humas Pemkot Tomohon Kunjungi Humas Pemkab Boltim
- Lembaga Advokasi Mahasiswa UKIT dan 6 BEM Fakultas...
- Hancurkan Arsenal 5-1, Bayern Mantap ke Perempatfinal
- Sulut Dapat Jatah 315.100 Hektar Pengembangan Jagung
- Rutan Manado Geber Sejumlah Lomba Dalam Menyambut ...
- GSVL, “Tanam Rica Supaya Inflasi Manado Turun”
- Mantiri Harapkan ASN, THL, Pala/RT, Harus Melayani...
- Wujutkan Dedicate "Emas",Tomohon Rancang Pembangun...
- Optimalisasi IKM, Penunjang Sektor Pariwisata di S...
- Sitaro Masih Butuh Ratusan Tenaga Guru
- MK Minta Jangan Dipaksa "Tabrak" Aturan, Megahagho...
- SMA I Tahuna Siap Ikut UNBK 2017, 130 Siswa Akan I...
- JWS Alokasikan 7 M Dari APBD 2017 Untuk Penambahan...
- Orang Sulut Diduga Ada Dalam Dakwaan Sidang Kasus ...
- 504 PAL'A Se- Manado Diminta Tolak Praktek Pungli
- Adriana Dondokambey Pimpin KPP Sulut
- Mantiri: PWRI Harus Pertahankan Eksistensi
- Lolowang Mantapkan Program Bersama, BPJS Kesehatan...
- Dondokambey Marathon Promosi Sulut ke Manca Negara
- Tingkatkan Disiplin ASN Di-Bolmong Pemkot Rutin La...
- CEP Perjuangkan Rumah Layak Huni Untuk Warga Miski...
- Es Krim Rasa Kaki Kucing Jadi Tren Baru di Jepang
- KPK Periksa Pedang Pemberian Arab Saudi untuk Tito...
- Duterte Ingin Perampok dan Pemerkosa Dapat Dihukum...
- Puluhan Siswa di Bitung Terjaring Operasi Satpol PP
- SKPD Tidak Serius Bahas Perda Kawasan Kumuh, 8 Mil...
- Angka Kemiskinan di Tomohon Menurun 10%, Pemkot Ba...
- Diduga Kapal Karadeniz Powership Zeynep Sultan, Me...
- Nama Tenar Yang Pernah Diperiksa KPK Dalam Kasus K...
- Selain KEK Bitung, Sulut tatap KEK Pariwisata Minut
- Agar Tidak Bermasalah, KPU Minahasa Gandeng BPKP
-
▼
Mar 08
(34)
-
▼
Maret
(742)
- ► 2018 (3209)
- ► 2019 (2015)
- ► 2020 (1629)
- ► 2021 (365)
- ► 2022 (468)
- ► 2023 (147)
Recent Comments
Kategori
- Advertorial
- Agama
- Baku Kanal
- Bawaslu Tomohon
- berita utama
- Bitung
- Bolmong Raya
- Bupati Minahasa
- Hiburan
- hukrim
- Hukrim Tomohon
- iklan
- Internasional
- International
- Kesehatan
- Kota Manado
- KPU
- KPU Tomohon
- Kuliner
- Legislatif
- legislatif tomohon
- Minahasa
- Minahasa raya
- minsel
- Minut
- Mitra
- Nusa Utara
- Nusantara
- Olahraga
- Pariwisata
- Pemprov Sulut
- pen
- Pendidikan
- Peristiwa
- Persatuan Wartawan Indonesia
- Pilkada
- pilkada politikpemerintahan
- Pilkada Tomohon
- Politik Pemerintahan
- politikpemerintahan
- Polri
- Profil
- Provinsi Sulut
- raya
- ROR RD
- Sangihe
- Sulawesi Utara
- Sulut
- tech
- Tokoh
- Tokoh Peduli Pers
- Tomohon
- tomohon Minahasa
- Wakil Bupati Minahasa