Jakarta, RedaksiManado.Com - PSSI dapat bantuan berupa gelontoran dana dari FIFA, yang diproyeksikan untuk membantu pengembangan sepakbola Indonesia.
Perwakilan FIFA melakukan pertemuan dengan PSSI pada tanggal 18-19 Februari ini di Jakarta. Dua perwakilan FIFA itu adalah FIFA Senior Strategic Development Manager Tom Gorissesn dan FIFA Director Member Association Asia-Oceania Sanjeevan C Balasingam.
Sanjeevan mengatakan pertemuan dengan PSSI itu adalah untuk membahas rencana kucuran dana sebesar 5 juta dolar AS, atau sekitar Rp 67 miliar untuk PSSI, untuk empat tahun. Itu merupakan program FIFA Forward kepada seluruh anggotanya.
Dana itu sendiri tidak langsung diberikan secara penuh. Setiap tahun, dana itu akan dipecah menjadi 500 ribu dolar AS untuk biaya operasional PSSI, lalu 750 ribu dolar AS untuk biaya infrastruktur, pembinaan pemain, organisasi, dan program teknis lainnya. Sejauh ini, FIFA telah memberikan dana 250 ribu dollar AS pada Januari 2017 untuk pengembangan sepakbola usia muda.
"Bantuan ini kami berikan kepada 211 negara anggota FIFA. Pencairan pada Januari dan Julai setiap tahunnya. Anggota bisa mengajukan bantuan di luar periode pencairan, misalnya ada proyeksi besar," ujar Sanjeevan.
Pada kesempatan yang sama, Wakil Ketua Umum PSSI Joko Driyono mengatakan akan mengajukan proposal program FIFA Forward tersebut pada 1 Juni setiap tahunnya.
"Kami akan memaksimalkan semua dukungan dari pihak internasional maupun nasional. Sehingga kami bisa mengejar ketertinggalan dari negara lain," ungkap Joko.
PSSI sebelumnya telah menerima bantuan dari AFC sebesar 600 ribu dollar AS. Bantuan itu sama dengan bantuan yang diberikan FIFA. [Abd]
Kategori: Olahraga
Penulis: Admin RMC
RedaksiManado.Com : Situs Media Online yang menyajikan berita secara umum baik Internasional, Nasional dan Khususnya di Sulawesi Utara
FansPage
kunjungan 30 hari terakhir
Entri yang Diunggulkan
Popular Posts
-
Manado ,Redaksimanado.com~Tim Resmob Polda Sulut mengamankan 3 orang tersangka dalam kasus judi online toto gelap (Togel) di Kabupaten Minah...
-
TOMOHON, RMC - Pemerintah Kota Tomohon dibawah pimpinan Walikota Caroll Senduk, terus berulah dengan melakukan pelanggaran peraturan perund...
-
RedaksiManado.Com - Pemerintah akan menerapkan tatanan normal baru bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) mulai 5 Juni 2020. Menteri Pendayagun...
-
Manado ,Redaksimanado.com~Tim 2 Resmob Subdit III Jatanras Ditreskrimum Polda Sulawesi Utara mengamankan terduga pelaku Tindak Pidana Perdag...
-
RedaksiManado.Com~Tim Buru Sergap (Buser) Polres Tomohon, dipimpin Kasat Reskrim Polres Tomohon AKP Angga Maulana, S.I.K., S.H., M.H dan Kan...
-
S ITARO , RedaksiManado.Com -- Peringatan Hari Guru untuk Kabupaten Sitaro tahun ini, diputuskan di Pulau Tagulandang. Nah, untuk mens...
-
Stefan William REDAKSI MANADO.Com – JAKARTA. Stefan William Pemeran Boy Anak Jalanan RCTI adalah cowok muda ganteng, keren dan t...
-
SULUT, RedaksiManado.Com -- Drum band di Indonesia sebetulnya sudah banyak sekali penggemarnya namun dalam sejarah berdirinya, organisas...
Arsip Blog
-
▼
2017
(5717)
-
▼
Februari
(520)
-
▼
Feb 19
(10)
- KABAG PEREKONOMIAN SETDA KOTA TOMOHON
- Kemenangan MEGAHAGHO Di Pilkada Sangihe 55,36 %, B...
- Sumendap Lantik 10 Staf Khusus Bupati Mitra
- Ramuan herbal ini turunkan 5 kg berat badan hanya ...
- NasDem Sesalkan Omongan soal Kurang Maksimal Perju...
- Pantau Banjir, Bupati JWS Turun Ke Tataaran
- Terimakasih Pak Bupati, Kerja Cepat JWS Mendapat A...
- FIFA Gelontorkan Dana untuk Bantu Pembangunan Sepa...
- 'Ku Jaga Takdirku' Curhat Gigi Hadapi Gosip Raffi-...
- KPK Gedung Baru Yang Penuh Filosofi
-
▼
Feb 19
(10)
-
▼
Februari
(520)
- ► 2018 (3209)
- ► 2019 (2015)
- ► 2020 (1630)
- ► 2021 (365)
- ► 2022 (469)
- ► 2023 (149)
Recent Comments
Kategori
- Advertorial
- Agama
- Baku Kanal
- Bawaslu Tomohon
- berita utama
- Bitung
- Bolmong Raya
- Bupati Minahasa
- Hiburan
- hukrim
- Hukrim Tomohon
- iklan
- Internasional
- International
- Kesehatan
- Kota Manado
- KPU
- KPU Tomohon
- Kuliner
- Legislatif
- legislatif tomohon
- Minahasa
- Minahasa raya
- minsel
- Minut
- Mitra
- Nusa Utara
- Nusantara
- Olahraga
- Pariwisata
- pen
- Pendidikan
- Peristiwa
- Persatuan Wartawan Indonesia
- Pilkada
- pilkada politikpemerintahan
- Pilkada Tomohon
- Politik Pemerintahan
- politikpemerintahan
- Profil
- Provinsi Sulut
- raya
- ROR RD
- Sangihe
- Sulawesi Utara
- tech
- Tokoh
- Tokoh Peduli Pers
- Tomohon
- tomohon Minahasa
- Wakil Bupati Minahasa